FAKTABERITA, PANGKALPINANG – Tahun ini, Setiap menjelang magrib di bulan suci Ramadan, suasana di sekitar Masjid Kubah Timah Kota Pangkal Pinang menjadi semakin meriah. Warga sekitar dan jamaah yang telah menunaikan ibadah puasa bersiap-siap untuk menikmati berbuka puasa bersama.
Dengan hati yang penuh harap, jamaah berkumpul di sekitar mesjid Kubah Timah, menanti saat yang menanti Azan magrib untuk menikmati hidangan berbuka yang telah disiapkan dengan penuh kehangatan dan kebersamaan.